Sejarah Hacker Dunia |
Para netizen di masa di digital ini tidak akan asing lagi dengan kata Hacker,Hacker atau peretas adalah seorang yang ahli dalam bidang komputer.
dia bekerja menpelajari sebuah system,menganalisa kerja dari sebuah system,memodifikasi system ataupun menerobos sebuah system.
Hacker sangat ahli dalam jaringan dan komputer,dan keahlian tersebut kebanyakan bukan turunan atau berguru melainkan dari pengalaman belajar secara mandiri(autodidak).
Sejarah Hacker
awal dari Hacker muncul pada tahun 1960-an,pada masa tersebut organisasi mahasiswa Tech Model RailRoad Club di Laboratorium kecerdasan Artifisial Massachusetts Institute Of Technologi (MIT) merupakan salah satu perintis perkembangan teknologi komputer dan mereka berkutat dengan beberapa komputer maniframe.
Awalnya seseorang yang di beri julukan Hacker adalah orang yang mampu membuat sebuah program yang lebih baik dari program yang telah di buat bersama,dan julukan tersebut adalah julukan yang positif bagi seorang yang mahir dalam komputer.
waktu terus berjalan hingga tahun 1983,sekelompok cyber crime yang mengatas namakan The 414s telah mengubah pandangan Hacker menjadi negatif,kelompok The 414s itu di tangkap di Amerika Serikat oleh FBI karna tindakan pelanggaranya.
Setelah kejadian tersebut,banyak orang yang mengatas namakan Hacker dan tidak mempertanggung jawabkanya,sehingga hacker-hacker yang asli ini menyebut dirinya sebagai cracker.
Hacker-Hacker ini selanjutnya membuat sebuah acara pertemuan yang selalu di adakan tiap tahunya di Las Vegas tepatnya pada pertengahan juli.ini merupakan sebuah acara hacker terbesar di dunia dan acara ini di namakan Defcon.
Kesimpulan
Hacker adalah seseorang yang baik yang mengerti seluk beluk jaringan dan komputer.
Cracker adalah orang yang memiliki kemampuan sama seperti Hacker namun kemampuanya di gunakan untuk hal-hal yang lebih negatif,seperti menyisipkan virus,merusak dan banyak lagi yang di lakukan Cracker.
ikut berdiskusi pada "Sejarah Hacker Dunia Yang Belum Banyak Di Ketahui"
Posting Komentar
Bagaimana pendapat anda tentang Game Online Indonesia tersebut, kawan?